Pertandingan pertama dibuka oleh angkatan 2018 VS angkatan 2017. Pada babak pertama, angkatan 2018 mencetak dua gol. Gol tersebut dicetak oleh Faza, dan Refky satu gol pada babak kedua.
sedangkan angkatan
2017 pada babak kesatu mencetak tiga gol yang dicetak oleh Robi dua kali dan Yudho
kali.
Pertandingan ini memperoleh skor akhir 3-3.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 14.00 WIB antara angkatan 2016 VS angkatan 2015. Pada babak pertama, angkatan 2016 mencetak dua
gol yang dicetak oleh Agam dan Ronal. Sedangkan, angkatan 2015 mencetak dua gol
pada babak pertama yang dicetak oleh Indra dan Rici. Pada babak kedua, angkatan
2015 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Ivan dan Didiet. Skor akhir pada
pertandingan ini adalah 2-5 yang dimenangkan oleh angkatan 2015.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 14.30 WIB antara angkatan 2017 (putri) VS 2018
(putri). Pada babak pertama, angkatan 2018 mencetak dua gol yang dicetak oleh
Felia dan Eris. Skor akhir pada pertandingan ini adalah 0-2 yang dimenangkan oleh
angkatan 2018 (putri).
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 14.45 WIB antara kontingen Comix VS angkatan 2018. Pada babak pertama, kontingen Comix mencetak dua gol yang dicetak oleh
Rolan dan Azam. Sedangkan angkatan 2018 mencetak dua gol yang dicetak oleh Abi.
Pada babak keduam kontingen Comix
mencetak satu gol yang dicetak oleh Heru. Skor akhir pada pertandingan ini
adalah 3-2 yang dimenangkan oleh kontingan Comix.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 15.05 WIB antara angkatan 2015 VS angkatan 2017. Pada
babak pertama, angkatan 2015 mencetak dua gol yang dicetak oleh Indran dan
Ivan. Sedangkan angkatan 2018 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Robi dan
Decki. Pada babak kedua, angkatan 2018 mencetak dua gol yang dicetak oleh
Hengki dan Iqbal. Skor akhir pada pertandingan ini adalah 2-5 yang dimenangkan
oleh angkatan 2017.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 15.35 WIB antara angkatan 2016 VS kontingan Old star. Pada babak pertama, angkatan
2016 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Ronal. Sedangkan kontingen Old star
mencetak dua gol yang dicetak oleh Papa muda dan Mas Chen. Pada babak kedua,
angkatan 2016 mencetak dua gol yang dicetak oleh Ricky dan Agam. Sedangkan
kontingen Old star mencetak tiga gol yang dicetak oleh Papa muda dan Mas Chen.
Skor akhir pada pertandingan ini adalah 6-5 yang dimenangkan oleh angkatan
2016.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 16.00 WIB antara angkatan 2016 (putri) VS angkatan
2018 (putri). Pada babak pertama, angkatan 2018 mencetak dua gol yang dicetak
oleh Felia. Pada babak kedua, angkatan 2016 mencetak satu gol yang dicetak oleh
Cemara. Sedangkan angkatan 2018 mencetak satu gol yang dicetak oleh Felia. Skor
akhir pada babak ini adalah 1-3 yang dimenangkan oleh angkatan 2018.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 16.15 WIB antara kontingen Comix VS angkatan 2017.
Pada babak pertama, angkatan 2017 mencetak empat gol yang dicetak oleh Yudho.
Sedangkan kontingen Comix mencetak tiga gol yang dicetak oleh Beni dan Begik.
Pada babak kedua, angkatan 2017 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Dwi, Hengki
dan Robi. Sedangkan kontingen Comix mencetak dua gol yang dicetak oleh Cole.
Skor akhir pada pertandingan ini adalah 6-7 yang dimenangkan oleh angkatan
2017.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 16.45 WIB antara angkatan 2016 (putri) VS angkatan
2017 (putri). Pada babak pertama, angkatan 2016 mencetak dua gol yang dicetak
oleh Vivi dan Mutia. Sedangkan angkatan 2017 tidak mencetak gol. Skor akhir
pada pertandingan ini adalah 2-0 yang dimenangkan oleh angkatan 2016 (putri).
Pertandingan
terakhir dimulai pukul 17.00 WIB antara kontingen Comix VS kontingen Old star.
Pada babak pertama, kontingen Old star
mencetak tiga gol yang dicetak oleh Fidriana. Sedangkan kontingen Comix mencetak dua gol yang dicetak oleh
Megi dan Hero. Pada babak kedua, kontingen Old
star mencetak dua gol yang dicetak oleh Abeb dan Al. Skor akhir pada
pertandingan ini adalah 2-5 yang dimenangkan oleh kontingen Comix.
Hari Kedua (4 November
2018)
Pertandingan pertama dimulai pada pukul 13.30 WIB antara
angkatan 2015 VS angkatan 2018. Pada babak pertama, angkatan 2015 mencetak dua
gol yang dicetak oleh Ivan. Sedangkan angkatan 2018 mencetak empat gol yang
dicetak oleh Akmal dan Rizky. Pada babak kedua, angkatan 2015 mencetak dua gol
yang dicetak oleh Didiet. Sedangkan angkatan 2018 mencetak dua gol yang dicetak
oleh Abi. Skor akhir pada pertandingan ini adalah 4-6 yang dimenangkan oleh
angkatan 2018.
Pertandingan
selanjutnya dimulai pukul 14.00 WIB antara angkatan 2016 VS angkatan 2017. Pada
babak pertama, angkatan 2016 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Ricki, Yoga,
dan Sendi. Sedangkan angkatan 2017 mencetak dua gol yang dicetak oleh Robi dan
Yudho. Pada babak kedua, angkatan 2016 mencetak dua gol yang dicetak oleh Genif
dan Ari. Sedangkan angkatan 2017 mencetak satu gol yang dicetak oleh Yudho.
Skor akhir dari pertandingan ini adalah 5-3 yang dimenangkan oleh angkatan
2016.
Pertandingan selanjutnya dimulai pukul 14.30 WIB antara
angkatan 2015 VS kontingen Comix. Pada babak pertama, angkatan 2015 mencetak
tiga gol yang dicetak oleh Riyan, Aldira, dan Abdi. Sedangkan kontingen Comix
mencetak satu gol yang dicetak oleh Begik. Pada babak kedua, angkatan 2015
mencetak 4 gol yang dicetak oleh Zul, Jeri, dan Abdi. Skor akhir pada
pertandingan ini adalah 7-1 yang dimenangkan oleh angkatan 2015.
Pertandingan selanjutnya dimulai pukul 15.00 WIB antara
angkatan 2017 VS kontingen Old star. Pada babak pertama, angkatan 2017 mencetak
2 gol yang dicetak oleh Robi dan Egi. Sedangkan kontingen Old star mencetak
satu gol yang dicetak oleh Al. Pada babak kedua tidak ada yang mencetak gol.
Skor akhir dari pertandingan ini adalah 2-0 yang dimenangkan oleh angkatan
2017.
Pertandingan selanjutnya dimulai pukul 15.00 WIB antara
angkatan 2016 VS angkatan 2018. Pada babak pertama, angkatan 2016 mencetak dua
gol yang dicetak oleh Ricky. Sedangkan angkatan 2018 mencetak tiga gol yang
dicetak oleh Faza, Riski, dan Abi. Pada babak kedua, angkatan 2018 mencetak dua
gol yang dicetak oleh Bowo dan Faza. Skor akhir dari pertandingan ini adalah
2-5 yang dimenangkan oleh angkatan 2018.
Pertandingan selanjutnya dimulai pukul 15.30 WIB antara
angkatan 2015 VS kontingen Old star.
Pada babak pertama, angkatan 2015 mencetak dua gol yang dicetak oleh Riyan dan
Rici. Sedangkan kontingen Old star
mencetak tiga gol yang dicetak oleh Evan dan Abeb. Pada babak kedua, angkatan
2015 mencetak satu gol yang dicetak oleh Zul. Skor akhir dari pertandingan ini
adalah 3-3.
Pertandingan selanjutnya dimulai pukul 16.00 WIB antara
angkatan 2016 VS kontingen Comix.
Pada babak pertama, angkatan 2016 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Sendi dan
Ronal. Sedangkan kontingen Comix
mencetak tiga gol yang dicetak oleh Al, Cole, dan Jef. Pada babak kedua,
angkatan 2016 mencetak tiga gol yang dicetak oleh Ari, Ricki dan Sendi.
Sedangkan kontingen Comix mencetak
dua gol yang dicetak oleh Begik dan Beni. Skor akhir dari pertandingan ini
adalah 6-5 yang dimenangkan oleh angkatan 2016.
Pertandingan terakhir dimulai pukul 16.30 WIB antara
angkatan 2018 VS kontingen Old star. Pada babak pertama, angkatan 2018 mencetak
tiga gol yang dicetak oleh Riski dan Faza. Sedangkan kontingen Old star
mencetak dua gol yang dicetak oleh Al dan Abeb. Pada babak kedua, angkatan 2018
mencetak tiga gol yang dicetak oleh Riski dan Abi. Sedangkan kontingen Old star
mencetak dua gol yang dicetak oleh Abeb dan Fidrian Reza. Skor akhir dari
pertandingan ini adalah 6-4 yang dimenangkan oleh angkatan 2018.
Acara
dilanjutkan dengan pembagian hadiah kepada Pemenang pada pukul
17.00 WIB yang dihadiri oleh KetuaUmum HIMIKOM,
panitia Gathering Futsal 2018,
dan perwakilan tim peserta.
Setelah itu, pengumuman juara diumumkan oleh Genif Meiswandi dan penyerahan hadiah oleh Ketua Umum HIMIKOM, Ketua Panitia Gathering Futsal 2018, dan Kabad Olahraga
periode 2018 dengan Juara 1 diraih oleh angkatan 2018,
Juara 2 diraih oleh angkatan 2017, Juara 3 diraih oleh angkatan 2016. Kemudian Juara 1 (putri) diraih oleh angkatan 2018, Juara 2(putri) diraih oleh
angkatan 2016, dan Juara 3 (putri) diraih oleh angkatan 2017. Setelah
dilaksanakannya pembagian hadiah kepada para pemenang, maka berakhir pula acara
Gathering Futsal 2018.